Kamis, 22 Agustus 2013

Panduan Cara Memperbaiki Motherboard Lengkap

Panduan Cara Memperbaiki Motherboard Lengkap - Pada postingan sebelumnya, admin telah share beberapa masalah kerusakan pada motherboard, sedangkan pada kesempatan ini admin menawarkan solusi lain untuk memperbaiki motherboard yaitu dengan membaca dan mempraktekkan panduan cara memperbaiki motherbord lengkap. 

Panduan Cara Memperbaiki Motherboard ini telah kami susun kedalam Ebook Reparasi dan telah kami Uji Sebelumnya, sehingga sangat aman untuk dipraktekkan. Untuk itu saran saya segera download dan praktekkan isi dari Ebook "step by step motherboard repair" berikut ini : 


book diatas ditulis oleh Mas Agus Sale, Pemilik Qbonk Media Group. Beliau adalah Teknisi Komputer Senior di Indonesia, Ebook ini dapat anda miliki langsung di situs resminya >> KLIK DISINI

Ebook ini ditulis dengan bahasa yang sederhana, dan dilengkapi dengan screenshoot untuk memudahkan langkah kerja perbaikan, isinya sangat mudah untuk dipahami bahkan untuk seorang pemula sekalipun.

Step by Step Motherboard Repair, Ebook tutorial memperbaiki Motherboard, mulai dari analisa kerusakan–kerusakan komponen motherboard, penjelasan penyebab, solusi dan tutorial penggantian komponen Motherboard. Total 238 halaman pdf

DAFTAR ISI EBOOK

CHAPTER 1  MEMAHAMI MOTHERBOARD  DAN BAGIAN-BAGIANNYA
  1. Diagram Regulator Voltage Meninboard, Penjelasan Dan Fungsi
  2. Memahami Semua Konfigurasi Tegangan dari Motherboard
  3. Memahami CPU Dan Konsep Dasar Cara Kerjanya
  4. Analisa Chpset Motherboard Dan Cara Kerjanya
  5. Analisa Bus Dan Fungsinya
  6. Analisa Memori Fungsi Dan Cara Kerjanya
  7. Memahami Video Card Dan Cara Kerja
  8. Audio Pada Motherboard Dan Cara Kerja
  9. Universal Serial Bus-Usb Cara Kerja Dan Fungsi
  10. Konektor Ps/2, Analisa Dan Fungsinya
  11. CMOS-BIOS Dan Fungsinya
CHAPTER 2 MENGENAL, MENGUKUR KOMPONEN ELEKTRONIKA MOTHERBOARD
  1. Mengenal Dan Mengukur Jenis Resistor Pada Motherboard
  2. Mengenal & Mengukur Komponen  Integrated Circuit (Ic)
  3. Mengenal & Mengukur Komponen Elektronika Dioda
  4. Mengenal & Mengukur Komponen Elektronika Kapasitor
CHAPTER 3 PANDUAN MENGUKUR TEGANGAN PADA BAGIAN-BAGIAN MOTHERBOARD
  1. Persiapan Peralatan
  2. Pelaksanaan Pengukuran
    1. Pengukuran Tegangan 12 Volt
    2. Pengukuran Tegangan 5 Volt
    3. Pengukuran Tegangan 3.3 Volt
    4. Pengukuran Tegangan CPU Vcore
    5. Mengukur vDIMM (Tegangan memori)
  3. Contoh Pengukuran Tegangan Motherboard
  4.  Letak Pengukuran VCORE
  5. Letak Pengukuran VDIMM
  6. Letak Pengukuran VTT
  7. Letak Posisi Mengukur NB Core Voltage (LI12).
  8. Letak Posisi Mengukur NB GTL REF Voltage (U52 Pin 1).
  9. Letak Posisi Mengukur DRAM Voltage
CHAPTER 4 ANALISA KERUSAKAN DAN PERBAIKAN MOTHERBOARD
  1. Menyiapkan Peralatan Kerja Dan Spare Part
  2. Analisa Kerusakan Pada Moterboard
  3. Lokasi Paling Umum Kegagalan Motherboard
  4. Analisa Pesan Kerusakan Hardware Motherboard
  5. Motode Awal Deteksi Kerusakan
  6. Motherboard Power Controller Fault Dan Solusinya
  7. Analisa Kerusakan Processor Dan Solusinya
  8. Diagnosa Kerusakan Memory Dan Solusi
  9. Anlisa Kerusakan Chipset Northbridge
  10. Anlisa Kerusakan Chipset Southbridge
  11. Analisa Kerusakan VGA chipset Dan Perbaikan
  12. Analisa Kerusakan Audio chip
  13. BIOS dan Permasalahannya
CHAPTER 5 PROSEDUR PENGGANTIAN KOMPONEN MOTHERBOARD
  1. Persiapan Kerja
  2. Reflow-Reball Chipset
  3. Penggantian Komponen Elektronika Motherboard
  4. Mengganti Kapasitor
  5. Mengganti Transistor
  6. Metode Mengganti Intergrate Circuit-Chip

Demikianlah Panduan Cara memperbaiki Motherboard Lengkap ini kami share di blog Materi Komputer Lengkap, semoga dengan bantuan E-book ini memperbaiki kerusakan pada motherboard anda tidak lagi merupakan perkara yang sulit dan anda dapat menjadi teknisi komputer yang handal, yang bisa menghemat biaya servis dan menghasilkan uang dari skill teknisi komputer anda. Sekali lagi, semoga bermanfaat. Salam Teknisi 

0 komentar:

Posting Komentar

◄ Posting Baru Posting Lama ►